Kategori : News
KLH/BPLH Gerakkan Aksi Bersih Sampah Nasional, 336 Daerah Ditetapkan Darurat Sampah
Muhtadi Abdullah - News
Senin, 27 Oktober 2025 | 04:42 WIB
Jakarta, 24 Oktober 2025 — Kementerian Lingkungan Hidup/Badan Pengendalian Lingkungan Hidup (KLH/BPLH) kembali menggelar Gerakan Nasional Aksi Bersih Sampah secara serentak di berbagai daerah di Indonesia. Aksi ini menjadi simbol penguatan kesadaran nasional untuk menjaga lingkungan hidup dan memperkuat komitmen pemerintah menuju pengelolaan sampah yang kolaboratif dan berkelanjutan. Ribuan peserta dari unsur pemerintah, pelajar, komunitas, …
Jakarta Siapkan Aturan Baru: Stop Bakar Sampah, Warga Bisa “Viral” karena Dikenai Sanksi Sosial
Hanzo - News
Sabtu, 25 Oktober 2025 | 14:05 WIB
Palemahan.com-Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berencana mengambil langkah tidak biasa untuk menekan kebiasaan warga bakar sampah sembarangan. Alih-alih hanya mengandalkan denda, Pemprov DKI kini tengah mengkaji penerapan sanksi sosial yang akan membuat pelaku “viral” — tapi bukan karena prestasi, melainkan karena wajahnya akan dipublikasikan di media sosial resmi Dinas Lingkungan Hidup (DLH). Kepala DLH DKI Jakarta, …
Proyek Pengolahan Limbah Jakarta Zona 6 Dimulai : Gandeng Perusahaan Jepang
Hanzo - News
Jumat, 24 Oktober 2025 | 18:43 WIB
Palemahan.com- Upaya pemerintah dalam memperbaiki sistem pengolahan limbah di Ibu Kota kembali melangkah maju. PT Wijaya Karya (Persero) Tbk atau WIKA resmi menandatangani kontrak baru untuk proyek Jakarta Sewerage Development Project (JSDP) Zona 6 Paket 1 dengan nilai mencapai Rp 1,8 triliun. Proyek pengolahan limbah berskala besar ini berlokasi di Duri Kosambi, Jakarta Barat, dan …
Aksi Bersih Pantai di Banda Neira dalam Hari Besar World Cleanup Day 2025: Saatnya Kita Serius Jaga Laut-nya Maluku
Hanzo - Artikel // News
Rabu, 22 Oktober 2025 | 20:14 WIB
Palemahan.com-Pulau kecil nan cantik di Maluku ini kembali jadi pusat aksi kerjasama: ribuan relawan dari berbagai latar berkumpul di Pantai Tita untuk acara besar-besaran dalam rangka memperingati World Cleanup Day (WCD) 2025 — sebuah langkah nyata supaya laut, pantai, dan warisan budaya di Banda Neira tetap lestari. Dalam kegiatan yang diinisiasi oleh Kementerian Lingkungan Hidup …
KLH/BPLH Tegas Lindungi Indonesia dari Limbah Berbahaya : 73 Kontainer E-Waste Ilegal Asal Amerika Serikat Dikembalikan
Agung Suyatno - News
Rabu, 22 Oktober 2025 | 09:38 WIB
Jakarta, Palemahan.com – Pemerintah Indonesia menunjukkan ketegasan nyata dalam melindungi lingkungan hidup dari ancaman limbah berbahaya dan beracun (B3). Melalui langkah cepat dan koordinasi lintas instansi, Kementerian Lingkungan Hidup/Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup (KLH/BPLH) berhasil menggagalkan masuknya 73 kontainer limbah elektronik (e-waste) ilegal asal Amerika Serikat dan memastikan seluruhnya akan segera dire-ekspor ke negara asalnya. “Pemerintah tidak …
Ardyanto Nugroho Direktur Pengaduan dan Pengawasan Lingkungan Hidup “Perlindungan Lingkungan Bukan Sekadar Wacana”
Agung Suyatno - News
Rabu, 22 Oktober 2025 | 09:38 WIB
Jakarta, Palemahan.com, Keberlanjutan lingkungan menjadi tantangan besar bagi Indonesia di tengah berbagai persoalan seperti pengelolaan sampah, pencemaran, perlindungan keanekaragaman hayati, serta pengendalian kebakaran hutan dan lahan. Di balik upaya mengatasi tantangan ini, peran para pemimpin di sektor lingkungan hidup sangat krusial. Salah satu tokoh yang berdedikasi dalam bidang ini adalah Ardyanto Nugroho, S.Hut., M.M., yang …
Menteri LH Tegaskan Komitmen Penegakan Hukum Pelanggaran Pengelolaan Lingkungan
Agung Suyatno - News
Rabu, 22 Oktober 2025 | 09:37 WIB
Jakarta, Palemahan.com – Menindaklanjuti permasalahan terkait kerusakan dan pencemaran lingkungan hidup yang terjadi di beberapa daerah di Indonesia, Menteri LH/Kepala BPLH, Hanif Faisol Nurofiq, melakukan penegakan hukum kepada para pelaku usaha dan/atau kegiatan yang tidak mematuhi peraturan dan perundangan dalam perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup. Sampai dengan saat ini, melalui Deputi Penegakkan Hukum Lingkungan Hidup …
KLH/BPLH dan PT Vale Gelar Aksi Bersih Sungai Cipinang, Dorong Kolaborasi Cegah Banjir di Jakarta
Muhtadi Abdullah - News
Senin, 20 Oktober 2025 | 05:31 WIB
Jakarta, Palemahan.com — Dalam upaya menjaga kelestarian lingkungan dan mencegah banjir di wilayah Jakarta Timur, Kementerian Lingkungan Hidup/Badan Pengendalian Lingkungan Hidup (KLH/BPLH) bersama PT Vale Indonesia, Pekerja Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU), serta Komunitas Peduli Lingkungan Sungai Cipinang melaksanakan aksi bersih-bersih Sungai Cipinang, Kelurahan Makasar, Jakarta Timur, Sabtu (18/10/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari …
Proyek Waste to Energy Diklaim Terbesar di Dunia, Bukti Indonesia Siap Pimpin Energi Hijau
Hanzo - News
Sabtu, 18 Oktober 2025 | 20:59 WIB
Palemahan.com-Indonesia kembali mencuri perhatian dunia lewat langkah ambisius Danantara Indonesia yang mengklaim tengah menggarap proyek pengolahan sampah menjadi listrik (Waste to Energy/WTE) terbesar di dunia. Chief Investment Officer Danantara, Pandu Patria Sjahrir, menyebut proyek ini bukan sekadar investasi bisnis, melainkan upaya besar untuk menjawab persoalan lingkungan yang semakin mendesak, khususnya soal penumpukan sampah di berbagai …
Yaskum Jatim Sampaikan Permohonan Informasi Pemegang Izin Pertambangan ke Dinas ESDM Provinsi Jawa Timur
Muhtadi Abdullah - News
Jumat, 17 Oktober 2025 | 18:21 WIB
Surabaya, 17 Oktober 2025 — Lembaga Swadaya Masyarakat Yaskum Jawa Timur (Yaskum Jatim) Agung Suyatno atau yang kerab dipanggil Nono, resmi mengirimkan surat permohonan informasi publik kepada Dinas Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Provinsi Jawa Timur pada 14 Oktober 2025. Surat tersebut berisi permintaan data terkait pemegang izin usaha pertambangan (IUP) di seluruh wilayah …









VIDEO